Ambon metro reportase,com-Sekertaris PemprovPertina Maluku Wendy Sahusilawane, kepada awak media di ruang kerjanya menyampaikan saat ini Pertina Maluku meloloskan 8 atlet tinju yang terdiri dari 4 Putra dan 4 Putri. Keempat Putra tersebut adalah : 1.Yulius Lumoly

2 . Novi Sauleka
3.  Waldi Merhans
4.  Wellem Martinahoru

Sedangkan untuk Petinju Putri adalah :
1. Welmi Pariama
2. Juliana Patty
3. Merlin Hatubun
4. Shera Soplanit

Sekarang ini mereka telah menuju ke Thailand, Bangkok tetapi kemarin adanya Olimpiade yang diikuti oleh pelatih Bangkok,Thailand sehingga mereka disitu harus melakukan DC, untuk sementara itu dipenang Malaysia, Dan sudah selesai dari penang Malaysia,( Senin 22/07/2024).

Sementara TC Singapura itu Sementara ada kejuaraan Champion Sip Women  di Singapur, disitu lah kita menguji cobakan tiga petinju wanita.

Dari ketika Petinju tersebut dua sudah memperoleh Medali Emas yaitu, Juliana Patty dan Sella Soplanit sedangkan Merlin Hatubun sementara menunggu pertandingan .

Wendy menambahkan sementara itu mereka yang sudah selesai dari penang sekarang menuju ke Thailand untuk melakukan TC , diharapkan dengan melakukan TC ini sehingga kedelapan Petinju ini minimal kita bisa membawa Medali Emas di PON. Karena persiapan kita TC ini untuk menghadapi PON yang nanti akan berlangsung bulan September itu di Sumatra Utara.

Kedepan Petinju ini tidak akan kembali lagi ke Maluku tetapi dari, Bangkok Thailand mereka langsung menuju ke Sumatera Utara untuk mengikuti PON. Kami mengharapkan masyarakat pecinta Tinju di Maluku ini mendukungnya sehingga Kiblat Tinju itu bisa kita kembalikan lagi di Maluku ini,”tuturnya.

Ongenleano